“Skema permanen sangat penting untuk meningkatkan aksesibilitas transportasi udara di Indonesia. Selain itu, stabilitas tarif juga diperlukan untuk menjaga okupansi penerbangan domestik,” tegasnya.

Apabila skema permanen sulit diimplementasikan, Huda merekomendasikan agar pemerintah secara rutin mengevaluasi tarif tiket pesawat pada momen-momen penting seperti libur Nataru, mudik Lebaran, atau libur sekolah.

YouTube player